-->

Cara Pasang ModPack GTA SA Android

Cara Pasang ModPack GTA SA Android - Hallo sahabat Andronesi4n, Artikel yang berjudul Cara Pasang ModPack GTA SA Android ini telah kami persiapkan dengan baik untuk kamu baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel GTA SA, Artikel Tutorial, yang kami tulis ini dapat kamu pahami. baiklah, Salam Gamers !!.

Cara Pasang ModPack GTA SA Android

Suka Main GTA SA di Android?Tapi masih bingung cara pasang Modpack(MP) GTA SA di Android?Yap,disini saya akan menjabarkannya dengan singkat,padat dan jelas.

MP adalah sekumpulan Mod yang dijadikan satu oleh seseorang yang akan mempercantik dan memperindah gameplay GTA SA Android.Mereka dapat menyimpannya untuk sendiri dan ada juga yang menyebarkannya.MP GTA SA,sekarang sudah banyak beredar di internet.Mulai dari Carnibal Return V2 sampai MoMo V7.Dari berbagai mod yang beredar di internet,hampir dari semua itu saat dimainkan pernah mengalami Force close atau crash.


Cara Pasang Modpack GTA SA Android

Yak,karena semua mod yang bagus itu memiliki size yang besar dan memakan banyak memori.Banyak ModPack yang memiliki size 2gb keatas.Jadi,jika kalian ingin menggunakan ModPack,silahkan untuk melihat size terlebih dahulu sebelum didownload.

Cara Pasang ModPack GTA SA di Android

Bahan -  Bahan : 

  1. GTA SA Apk+Data(download disini)
  2. Modpack GTA SA(bisa cari di google)
  3. ZArciver(Playstore)
Jika kalian sudah menyiapkan bahan-bahan diatas,saatnya kita lanjut ke tahap berikutnya.

Install Apk+Data GTA SA dengan BENAR,kemudian ekstrak Modpack GTA SA yang telah kalian download menggunakan ZArchiver.Cara Ekstrak Data Obb di Android.

lalu,jika sudah di ekstrak dan dibuka ModPacknya,silahkan copy folder com.rockstargames.gtasa ke Android/data/disini.Belum selesai,kalian harus mengganti nama file yang berada di com.rockstargames.gtasa/files/texdb/disini.Kalian akan menemukan beberapa folder seperti gta_int,gta3,mobile,player,txd.

Kemudian,masuk ke folder satu-satu kemudian ganti namanya sesuai dengan GPU masing-masing.Kalian dapat melihat Semua Informasi Gadget kalian dengan aplikasi CPU-Z yang ada di playstore.Contoh : Saya punya Gpu powervr lalu masuk folder txd kemudian ada 5 file,yang akan saya rename hanya 3 saja.Yaitu txd.xxx.dat,txd.xxx.tmb,txd.xxx.toc.Kemudian XXX tersebut saya ganti dengan kode GPU saya yaitu pvr.
Gpu adreno :
  1. gta3.dxt.dat
  2. gta3.dxt.tmb
  3. gta3.dxt.toc
Gpu mali
tinggal ikutin contoh di bawah :
  1. gta3.etc.dat
  2. gta3.etc.tmb
  3. gta3.etc.toc
Gpu powerVR
tinggal ikutin contoh di bawah :
  1. gta3.pvr.dat
  2. gta3.pvr.tmb
  3. gta3.pvr.toc
Ingat!!!Ada 2 File dibawah file tersebut yaitu gta3.txt dan gta3.unc.tmb.Jangan di otak-atik ke-2 file tersebut agar tidak terjadi kesalahan saat memulai game.Dan gta3 itu berarti file tesebut ada didalam folder gta3,kalian harus mengubah semua file dari gta_int sampai dengan txd.Happy Modding !!



Demikianlah Artikel Cara Pasang ModPack GTA SA Android

Sekianlah artikel Cara Pasang ModPack GTA SA Android kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Pasang ModPack GTA SA Android dengan alamat link https://andronesi4n.blogspot.com/2017/02/pasang-modpack-gtasa.html

0 Response to "Cara Pasang ModPack GTA SA Android"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel