-->

Cara Menggunakan Du Recorder Untuk Android

Cara Menggunakan Du Recorder Untuk Android - Hallo sahabat Andronesi4n, Artikel yang berjudul Cara Menggunakan Du Recorder Untuk Android ini telah kami persiapkan dengan baik untuk kamu baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Tutorial, yang kami tulis ini dapat kamu pahami. baiklah, Salam Gamers !!.

Cara Menggunakan Du Recorder Untuk Android

Du Recorder adalah aplikasi android yang berfungsi untuk merekam layar ponsel serta dapat merekam suara dan facecam dengan mudah.Aplikasi ini sangat penting karena dapat merekam layar pada sistem operasi android saat ada moment yang spesial.Aplikasi yang gak bayar ini biasa digunakan para gamer dan mungkin juga para pembuat tutorial serta juga dapat menghafal build atau item yang harus digunakan pada gameplay.

Aplikasi ini dapat membantu kamu dalam berbagi informasi penting ataupun hanya sekadar tutorial.Dalam penggunaannya,kita dapat mengatur kualitas video,merekam suara dan dapat menggunakan facecam,mengatur penyimpanan dari hasil perekaman video dan masih banyak yang lainnya.

Selain untuk merekam layar android,du recorder juga dapat mengedit video yang memiliki fitur seperti :

  1. Menambahkan backsound atau latar musik
  2. Cut video atau memotong video
  3. Menjadikan beberapa video menjadi satu
  4. dapat memburamkan(blur)
  5. dapat menambahkan gambar
Setelah kalian semua mengetahui kelebihan dari aplikasi Du recorder ini,lanjut ke step cara memakai aplikasinya.


Cara Menggunakan Aplikasi Du Recorder di Android

Cara memakai aplikasi ini cukup mudah dan tidak memakan biaya.Jika,kamu pernah menggunakan aplikasi screen recorder lainnya dari playstore,kamu pasti tidak akan ada hambatan dalam penggunaanya.

Download Aplikasi Du Recorder di Playstore..

Buka Aplikasi Du Recorder..

Klik Icon yang melayang..

Setelah di klik,akan ada 4 pilihan dalam aplikasinya,diantaranya akan saya jelaskan dibawah....
4 menu saat membuka aplikasi du recorder

Jika kalian ingin menjeda saat merekam,tarik dari atas kebawah jendela notifikasi dan akan ada beberapa pilihan lagi
notifikasi saat melihat du recorder

Setelah kamu selesai merekam aktivitas pada layar android,kamu akan mendapatkan notifikasi seperti dibawah ini.Kamu dapat menghapus,mengedit,meninjau dan membagikan video yang telah kamu buat tadi.
Hasil akhir setelah selesai merekam

Settingan Du Recorder Untuk Gaming

Seperti semuanya sudah selesai,saya akan membagikan pengaturan yang saya gunakan untuk merekam gameplay dari sebuah game.Disini saya mencoba menggunakan Xiaomi Redmi 3 Pro,dan berikut adalah setelannya...

Perlu kalian semua ketahui,bahwa aplikasi Du Recorder hanya dapat digunakan pada versi android lolipop keatas.Dan perlu diingat,bahwa aplikasi du recorder ini tidak membutuhkan akses root dan tanpa perangkat pc.

Terima kasih telah melihat artikel cara menggunakan aplikasi Du Recorder untuk merekam layar android tanpa root dan tanpa pc serta mudah sekali untuk digunakan.


Demikianlah Artikel Cara Menggunakan Du Recorder Untuk Android

Sekianlah artikel Cara Menggunakan Du Recorder Untuk Android kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cara Menggunakan Du Recorder Untuk Android dengan alamat link https://andronesi4n.blogspot.com/2017/05/menggunakan-du-recorder.html

0 Response to "Cara Menggunakan Du Recorder Untuk Android"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel